Rekomendasi Tempat Wisata Religi di Cirebon

Sumber: duniamasjid.islamic-center.or.id

Arobiyahinstitute.com |
Kota cirebon merupakan salah satu kota yang ada di provinsi jawa barat. Sebagaimana pada umumnya, kota cirebon juga memiliki banyak tempat tujuan wisata, termasuk juga di dalamnya wisata religi. Ada beberapa tempat wisata religi di kota cirebon yang akan saya bahas pada artikel ini.

Makam Sunan Gunung Jati

Di antara 9 sunan yang berada di pulau jawa, salah satunya berada di kota cirebon, yaitu Sunan Gunung Jati. Makam Sunan Gunung Jati terletak di kabupaten Cirebon, tepatnya di jalan Alun-Alun Ciledug No.53, Astana, kecamatan Gunungjati, kabupaten Cirebon, Jawa Barat.

Makam Sunan Gunung jati banyak dikunjungi peziarah dari berbagai daerah, baik dengan tujuan ziarah maupun mendoakan sebagaimana perintah Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam. 

Makam Syekh Maulana Dzatul Kahfi

Syekh Maulana Dzatul Kahfi atau Syekh Nurjati beliau adalah ulama pertama yang menyebarkan Islam di Cirebon. Pada saat berdakwah beliau menggunakan nama Syekh Nurjati, beliau berdakwah di Giri Amparan Jati yang berada di desa Astana, kecamatan Gunungjati, kabupaten Cirebon. Makam Syekh Maulana Dzatul Kahfi, beralamat di jalan raya Cirebon – Indramayu No.17, Astana, kecamatan Gunungjati, kabupaten Cirebon, Jawa Barat.

Masjid Agung Cirebon

Masjid Agung Cirebon adalah sebuah masjid peninggalan zaman dulu yang terletak di dalam kompleks Keraton Kasepuhan, kota Cirebon, Jawa Barat. Lokasi masjid ini berada di bagian barat dari Alun-Alun Kasepuhan Kota Cirebon. Alamat lengkapnya terletak di jalan Kasepuhan Komplek, Kesepuhan, Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat.

Bagi masyarakat Cirebon yang belum puas dengan wisata yang ada di kota cirebon, bisa juga mencoba berwisata ke luar daerah seperti  ke kabupaten kuningan. Banyak destinasi wisata di kabupaten kuningan yang menarik untuk dikunjungi, seperti Taman Wisata Alam (Natural Park) Linggarjati, waduk darma, wisata cibulan, telaga biru cicerem, curug landung, musium situs purbakala cipari, Taman rekreasi air The Mountain Recreation Park, sukageuri view, dan masih banyak lainnya.

Berwisata akan lebih seru dan menyenangkan jika dilakukan bersama sama. Suasana akan terasa meriah, hidup, menyenangkan, dan yang paling utama adalah lebih hemat. Banyak anggaran yang bisa dihemat jika berwisata bersama-sama daripada sendiri-sendiri, diantaranya adalah anggaran transportasi. 

Bagi kalian yang berasal dari cirebon dan sekitarnya tidak perlu pusing memikirkan transportasi untuk wisata atau liburan, karena di cirebon tersedia jasa sewa mobil liburan, yakni Orent Transport. Orent Transport merupakan salah satu Perusahaan Transportasi penyedia layanan Sewa Mobil, Sewa Bus, dan sewa truk di Cirebon.

Dibawah naungan PT Tedja Naba Transport. Perkembangan yang dialami Orent Transport membawanya menjadi perusahaan yang mengakomodir segala kebutuhan transportasi seluruh masyarakat Cirebon dan sekitarnya. Saat ini terus berkembang menjadi market leader di bidang solusi transportasi di Kota Cirebon yang mengelola hingga ratusan kendaraan.

Suber: sewamobilcirebon.net

Didukung oleh SDM yang Profesional kami memberikan pelayanan yang terbaik sehingga mampu dan dapat diandalkan oleh seluruh pelanggan dan stake holder kami. Demi memberikan kepuasan kepada pelanggan, Kami selalu memastikan bahwa seluruh Kendaraan yang disediakan selalu dalam kondisi prima dan dirawat secara berkala oleh Mekanik Handal dan Profesional di bidangnya.

Orent Transport juga selalu melakukan peremajaan kendaraan maksimal setiap 5 tahun sekali untuk menjamin kualitas kendaraan yang kami miliki hingga saat ini. Kami telah mempersiapkan pengemudi profesional yang telah melewati proses seleksi yang ketat. Dan didukung oleh team customer service 24/7 yang siap membantu para pelanggan.  Jadi jika membicarakan jasa sewa mobil murah cirebon, Orent Transport adalah tempatnya.

Orent Transport menyediakan berbagai jenis kendaraan yang bisa disewa, seperti Hiace, dan Elf long yang cocok digunakan untuk wisata secara berjamaah atau rombongan. Orent transport juga menyediakan berbagai jenis kendaraan mulai dari Agya, Raize, Xenia, Avanza, Innova, Sigra,Hiace, Hingga Elf Long. Penyewa bisa menyewa kendaraan beserta drivernya atau lepas kunci. Tidak hanya harian, jika diperlukan kalian juga bisa menyewa kendaraan di Orent Transport dalam jangka panjang (bulanan). Untuk melakukan reservasi silahkan menghubungi 0811 2202 121.